2023
KPU Gelar Nobar Film se-Indonesia, MAN IC OKI Jadi Tuan Rumah
Kayuagung, Humas—MAN Insan Cendekia OKI kembali dipercaya jadi tuan rumah kegiatan taraf nasional. Kali ini, KPU Provinsi Sumatera Selatan jadikan MAN IC OKI tuan rumah nonton bareng film Kejarlah Janji yang juga ditayangkan serentak se-Indonesia (22/10). Acara Nobar ini dibuka langsung Ketua KPU Sumsel, Amrah Muslimin. Muslimin melaporkan kegiatan KPU goes to Pesantren ini diselenggarakan […]
Selimuti Kabut Asap, Puskesmas Sugihwaras Bagikan Masker Gratis
Kayuagung, Humas Dengan sigap, untuk mengantisipasi penyakit infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) di kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Puskesmas Sugih Waras Kabupaten OKI membagikan masker di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Insan Cendekia (IC) OKI Provinsi Sumatera Selatan, Kamis (19/10). Pembagian masker gratis ini dilakukan mengingat dalam sepekan kabut asap tebal mulai menyelimuti Kabupaten OKI. Menurut […]
Gelar Studium Generale Perdana, MAN IC OKI Hadirkan Profesor Lulusan Osaka University
Kayuagung, Humas–MAN Insan Cendekia OKI hadirkan Prof. Hermansyah, Guru Besar Universitas Sriwijaya lulusan S3 Osaka University pada Studium Generale di Auditorium Madrasah (14/10). Profesor Hermansyah sampaikan strategi raih beasiswa kuliah di Jepang kepada peserta didik MAN Insan Cendekia OKI. Studium Generale MAN Insan Cendekia OKI merupakan program inovasi berbentuk kuliah umum dengan narasumber orang tua/wali […]
OSIM, MPK, dan LA MAN IC OKI Bakal Regenerasi, Ini Calon dan Tahapannya
Kayuagung, Icon Media—Pemilihan ketua dan wakil ketua organisasi siswa MAN Insan Cendekia OKI mulai diselenggarakan. Berikut kandidat dan jadwal pemilihan ketua dan wakil ketua OSIS, MPK, dan Language Activist MAN IC OKI. Wakil kepala madrasah bidang kesiswaan, Saidina menyampaikan rangkaian kegiatan Pemilu OSIS, MPK, dan LA telah dimulai dan akan melaksanakan pencoblosan secara langsung pada […]
Karhutla Terus Meningkat, Ketahui Faktanya dari Hasil Penelitian Siswa MAN IC OKI di International Conference
Kebakaran Hutan, Lahan (Karhutla), dan Kebun terus meningkat di akhir September 2023 ini. Kita perlu mengetahui apa penyebab dan apa sebenarnya terjadi. Hal ini pernah terungkap dalam penelitian siswa MAN Insan Cendekia OKI pada tahun 2019 lalu. Penelitian dilakukan oleh Aulia Afifatuz Zulfa dan Rafiska Chelsie Howitzerni dengan pembimbing Afryansyah berjudul Rural Livelihood Strategies in […]
Hari ini, Asesmen Sumatif dan PTS Resmi Dimulai, Kamad: Kuncinya Jujur dan Serius
Kayuagung, Icon Media—Asesmen Sumatif bagi peserta didik kelas X dan XI dan Penilaian Tengah Semester bagi kelas XII MAN Insan Cendekia OKI dimulai hari ini (25/9) dan berakhir pada 2 Oktober 2023. Kepala Madrasah, Hj. Komariah Hawa berharap agar peserta didik mengerjakan soal dengan bersungguh-sungguh dan jujur. Komariah berharap semua panitia, pengawas, dan peserta didik […]
Di MAN IC OKI, Santri se-Kabupaten Khotaman Quran
Kayuagung, Humas—Bertempat di MAN Insan Cendekia OKI Provinsi Sumatera Selatan, santri tingkat TK/TP Al Quran mengikuti rangkaian khotaman sekaligus wisuda di gedung Auditorium (19/9). Kegiatan ini diselenggarakan oleh Pemkab melalui Bagian Kesra bekerja sama dengan BKPRMI Kabupaten OKI dengan jumlah peserta mencapai 2303 santri. Dalam laporannya, Kepala Bagian Kesra Kab. OKI, Syamsudin, menyampaikan bahwa kegiatan […]
Kunjungi 6 PTN Favorit, Stukol Diharapkan Dongkrak Sebaran Alumni MAN IC OKI
Kayuagung, Humas—Rangkaian Kegiatan Studi Kolaboratif sukses diselenggarakan pada 6 PTN Favorit, yaitu ITS Surabaya, UB Malang, UGM Jogja, Akpol Semarang, IPDN dan Unpad Jatinangor. Kegiatan yang diikuti 67 peserta didik kelas XII dari 10—17 September 2023 ini diharapkan memacu motivasi peserta didik untuk memilih kampus impiannya. Rangkaian kegiatan tesebut dilaksanakan dengan berkunjung secara resmi ke […]
Deteksi Dini TBC, Peserta Didik MAN IC OKI Terima Penyuluhan
Kayuagung, Humas. Dalam rangka pencegahan penyakit Tuberkulosis (TBC), para Peserta Didik Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Insan Cendekia (IC) Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) mendapatkan penyuluhan dari petugas Kesehatan Puskesmas Sugihwaras OKI, Senin (18/9) di Auditorium MAN IC OKI yang diikuti oleh seluruh kelas X, XI dan XII MAN IC OKI. Petugas penyuluhan Dr. Paradila Navia […]
Di MAN IC OKI, Santri se-Kabupaten Bakal Khotaman
Kayuagung, Humas— Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kabag Kesra) Kabupaten Ogan Komering Ilir, Syamsudin, sampaikan permohonan pemakaian Auditorium MAN IC OKI untuk kegiatan Khotaman Santri se-Kabupaten OKI. Kabag diterima langsung Kepala Madrasah, Hj. Komariah Hawa di Ruang Kepala Madrasah (14/9). Bagian Kesra OKI bekerja sama dengan Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) rencananya akan menggelar […]